Gelar Upacara, Lapas Idi Peringati Hari Ibu Ke-94 Tahun 2022

oleh -419 Dilihat

(Kamis, 22 Desember 2022) Dalam rangka memperingati Hari Ibu ke-94 Tahun 2022, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Idi melaksanakan kegiatan Upacara Peringatan Hari Ibu ke-94 dengan tema “Perempuan Berdaya Indonesia Maju”

 

Bertindak sebagai Komandan upacara Staf Administrasi Keamanan dan Ketertiban Ibu. Fitria, dan bertindak sebagai Inspektur upacara Kasubsi Pelaporan dan Tata Tertib Ibu. Nurmalawati, dan Upacara diikuti oleh Kalapas Idi Bapak. Irhamuddin, Pejabat Struktural, Staf dan CPNS Lapas Idi.

Baca Juga :  Satgas Kamtib Lapas Muara Enim Laksanakan Razia Insidentil

 

Dalam kesempatannya Inspektur Upacara menyampaikan Sambutan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, diakhir pidatonya beliau menyampaikan “Peringatan Hari Ibu adalah milik kita semua. Sebagai anak, sebagai istri, sebagai ibu, maupun sebagai teman seperjuangan, yang tidak Lelah menjadi arti dimanapun berada. Untuk itu, saya ucapkan Selamat Hari Ibu ke-94 Tahun 2022, khususnya untuk seluruh perempuan Indonesia”.

No More Posts Available.

No more pages to load.